6 PERLENGKAPAN PENTING SAAT ISOLASI MANDIRI YANG HARUS DIPERSIAPKAN
Info Kesehatan - Sebagian dari pasien positif COVID-19 dirawat di rumah sakit, namun untuk pasien gejala ringan dapat isolasi mandiri di rumah. Untuk pasien yang dirawat di rumah sakit pastinya sudah mendapatkan pelayanan dari tim medis. Berbeda dengan pasien yang melakukan isolasi mandiri di rumah, mereka hanya berada di rumah.
Nah, jika kamu adalah pasien yang harus melakukan isolasi mandiri di rumah, ada beberapa perlengkapan dasar yang harus disiapkan.
SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya
1. Termometer atau alat pengecek suhu tubuh
Termometer adalah alat yang wajib kamu miliki selama menjalani isolasi mandiri. Kamu dapat mendeteksi suhu tubuh kamu sehingga kamu dapat mendiagnosis keadaan tubuhmu secara mandiri.
Jenis dan bentuk dari termometer cukup beragam. Kamu bisa memilih jenis termometer yang paling sesuai untukmu.
2. Oxymeter
Oxymeter merupakan sebuah alat yang penggunaannya untuk mengukur kadar satutasi oksigen dalam darah. Cara menggunakannya dengan dijepit di jari selama beberapa detik. Nah untuk mengukur kadar saturasi oksigen dalam darah, jika normalnya diatas 90% untuk pasien-pasien COVID-19 biasanya diatas 90%.
3. Disinfektan spray
Disinfektan digunakan untuk menyemprot bagian-bagian rumah atau benda-benda pasca digunakan oleh teman-teman yang positif COVID-19 di rumah.
Misalkan untuk keluarga yang di rumahnya hanya ada satu kamar mandi, otomatis akan menggunakannya secara bergantian. Nah, disinfektan spray ini bisa kamu gunakan untuk menyemprot gagang kamar mandi atau toilet.
Saat ini sudah ada berbagai jenis disinfektan spray yang beredar di pasaran dan mudah untuk ditemukan di minimarket.
4. Hand sanitizer
Hand sanitizer ini biasanya untuk membersihkan tangan setiap habis kontak dengan barang-barang ataupun dengan pasien positif COVID-19 yang ada di rumah.
Hand sanitizer ini banyak sekali jenisnya, ada yang jenisnya cair, gel, dan spray. Pemilihan hand sanitizer dapat disesuaikan dengan kebutuhan kamu. Agen Domino99
5. Vitamin
Vitamin banyak diberikan untuk pasien COVID-19 dikarenakan proses recovery untuk penyembuhan dengan meningkatkan imunitas tubuh. Oleh karena itu, vitamin sangat dibutuhkan, misalnya vitamin C, vitamin D, atau ada juga beberapa dokter yang memberikan vitamin B-kompleks.
Setiap akan mengonsumsi obat atau vitamin, tolong diperhatikan dosis dan kandungan yang tertera di dalamnya ya.
6. Minyak angin
Minyak kayu putih, minyak kutus-kutus atau minyak telon barang yang wajib kamu persiapkan. Kegunaannya sendiri untuk menghangatkan badan maupun untuk membuat nyaman pernapasan.
7. Kuota internet
Saat isolasi mandiri tentunya kamu akan banyak berdiam diri di ruangan dengan jangka waktu kurang lebih 14 hari. Agar kamu dapat mengisi waktu luang yang ada, kamu dapat melakukan aktivitas yang produktif atau yang menghibur.
Hal yang paling sederhana dan mudah untuk dilakukan adalah memanfaatkan jaringan internet. Kamu dapat menonton streaming YouTube, scrolling TikTok, video call dengan keluarga, atau bermain game bareng teman.
Tentunya untuk menunjang aktivitas di atas kamu perlu mempersiapkan jaringan internet yang kencang dan anti macet. SahabatQQ
0 Comments